Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2018

Teks Anekdot

TEKS ANEKDOT A.PENGERTIAN          Teks anekdot adalah sebuah karangan atau kisah ( Yang bisa jadi pengalaman hidup seseorang ) yang ditulis secara singkat dan lucu tentang berbagai topik seperti pendidikan, politik, hukum, sindiran,dan lain-lain. B.TUJUAN        Adapun tujuan dari teks anekdot adalah sebagai berikut : -       Membangkitkan tawa pembaca -       Sarana penghibur -       Sarana pengkritis C.STRUKTUR        Teks anekdot memiliki struktur sebagaimana teks pada umumnya diantaranya sebagai berikut : -       Abstraksi : Pengenalan suasana -       Orientasi : Pengenalan tokoh -       Event/Kejadian : Kejadian  -       Krisis : Masalah yang timbul -       Reaksi : Respon tokoh -       Koda : Amanat -       Reorientasi : Pengenalan ulang D.CIRI CIRI        Ciri ciri teks anekdot diantaranya adalah : -       Bersifat humor -       Bersifat menggelitik -       Bersifat menyindir -       Biasanya mengenai orang penting -